Saat
 ini peluang bisnis pulsa, baik pulsa handphone maupun pulsa listrik 
cukup lebar. Terlebih untuk pulsa listrik. Karena saat ini hadir 
penggunaan listrik dengan model sistem pulsa. Model listrik ini layaknya
 penggunaan pulsa pada HP. 
Hanya
 saja jika pulsa pada HP mengenal batas waktu. Sedangkan pulsa listrik 
tidak mengalami batas waktu. Lama tidaknya pulsa listrik ini tergantung 
pada pemakaian. Semakin banyak pemakaian akan membuat pulsa semakin 
cepat habis. Nah bagaimana cara menjadi distributor pulsa?
Pengertian
 distributor pulsa disini yang bukan berdiri sendiri, artinya anda tetap
 berada di bawah distributor utama yang besar. Sebab untuk menjadi 
distributor besar yang utama tersebut dibutuhkan modal yang sangat 
besar.
Cara
 mendaftarnya pergi ke perusahaan seluler seperti Telkomsel, XL, 
Indosat, Three dan lain sebagainya. Namun kalau hanya distributor pulsa 
yang di bawah distributor utama sangat bisa. Modalnya juga tidak terlalu
 besar untuk menjadi distributor pulsa ini. Cara menjadi distributor 
pulsa seperti apa sih?
Cara Menjadi Distributor Pulsa
Bagaimanakah cara menjadi distributor pulsa?
Pertama pulsa handphone.
Bentuk
 pulsa ada dua jenis. Yaitu model pulsa elektrik dan model pulsa gesek. 
Untuk model pulsa gesek anda perlu membeli pulsa tersebut ke perusahaan 
atau distributor utama. Disana tersedia berbagai jenis pulsa gesek untuk
 berbagai jenis. Untuk indosat, Xl, Simpati, As, three dan lain 
sebagainya. 
Namun untuk menjadi distributor pulsa elektrik anda harus 
mendaftarkan diri ke distributor pulsa yang pertama. Ada
 banyak distributor pulsa utama. Anda perlu memilih distributor pulsa 
yang mana. Setelah anda menentukan distributor utama yang akan menjadi 
penyetok pulsa anda. Pada saat ini banyak peluang usaha distributor 
pulsa yang ditawarkan oleh para pengusaha penjual pulsa.
Diantaranya
 adalah Server Pulsaku. Server Pulsaku ini merupakan mitra distributor 
PULSAKU yang menjadi penyalur pulsa handal. Perusahaan ini membuka 
peluang menjadi distributor atau penyalur pulsa untuk para konsumen. 
Bagaimana cara menjadi distributor pulsa pada perusahaan ini?
Untuk menjadi distributor pulsa pada agen pulsa ini cukuplah mudah dan 100 % gratis.
Bagaimana cara mendaftarnya?
1. Silahkan kirim SMS melalui nomor yang akan didaftarkan dengan format sebagai berikut :
Ketik : Daftar#Nama Conter#Kota#Nohp
Contoh: Daftar#alibabacell#Jakarta#081234567890
Salam SUKSES !!
SP2144, Selamat Bergabung! Kode Agen Anda SP2144, PIN 2121, Saldo 0.
Ketik FORMAT utk tahu format2 transaksi.
Ketik : Daftar#Nama Conter#Kota#Nohp
Contoh: Daftar#alibabacell#Jakarta#081234567890
Kirim ke : PULSAKU : 08161635486
2. Tunggulah beberapa saat. Marketing 
kami akan memproses SMS pendaftaran anda. Jika anda berhasil terdaftar 
di server kami, maka anda akan mendapatkan SMS balasan yang berisi 
informasi ID Agen anda dan PIN transaksi anda.
Salam SUKSES !!
SP2144, Selamat Bergabung! Kode Agen Anda SP2144, PIN 2121, Saldo 0.
Ketik FORMAT utk tahu format2 transaksi.
Kedua pulsa listrik ( TOKEN )
Pada
 saat ini pemakaian listrik dengan pembayaran model pulsa sedang marak. 
Ini merupakan peluang bisnis untuk anda. Anda bisa mendaftar diri 
sebagai distributor pulsa listrik di kota anda. Bagaimana cara menjadi 
distributor pulsa listrik? Untuk mendaftarkan diri menjadi distributor 
pulsa listrik cukup mudah.
Daftarkan
 nomer handphone anda pada perusahaan yang menjadi penyedia pulsa 
listrik. Pada dasarnya pendaftaran menjadi distributor pulsa listrik 
hampir sama dengan pendaftaran pulsa handphone. Karena kebanyakan 
perusahaan penyedia pulsa menyediakan dua sekaligus, pulsa handphone dan
 pulsa listrik. 
Sehingga
 untuk menjadi distributor pulsa listrik pun pendaftarannya hampir sama.
 Kita melakukan registrasi sebagaimana yang sudah ditentukan oleh pihak 
perusahaan.
Bagaimana cara mendaftarnya?
1. Silahkan kirim SMS melalui nomor yang akan didaftarkan dengan format sebagai berikut :
Ketik : Daftar#Nama Conter#Kota#Nohp
Contoh: Daftar#alibabacell#Jakarta#081234567890
Salam SUKSES !!
SP2144, Selamat Bergabung! Kode Agen Anda SP2144, PIN 2121, Saldo 0.
Ketik FORMAT utk tahu format2 transaksi.
Ketik : Daftar#Nama Conter#Kota#Nohp
Contoh: Daftar#alibabacell#Jakarta#081234567890
Kirim ke : PULSAKU : 08161635486
2. Tunggulah beberapa saat. Marketing 
kami akan memproses SMS pendaftaran anda. Jika anda berhasil terdaftar 
di server kami, maka anda akan mendapatkan SMS balasan yang berisi 
informasi ID Agen anda dan PIN transaksi anda.
Salam SUKSES !!
SP2144, Selamat Bergabung! Kode Agen Anda SP2144, PIN 2121, Saldo 0.
Ketik FORMAT utk tahu format2 transaksi.
Dalam
 menjalankan bisnis agen pulsa, Anda harus mengetahui beberapa tips. Hal
 ini bertujuan agar bisnis yang Anda jalankan sesuai dengan apa yang 
ingin Anda capai.
Tips
 yang pertama adalah Anda harus memiliki niat untuk menjalankan bisnis 
ini. Niat merupakan hal terpenting dalam menjalankan usaha. Usaha yang 
dijalankan tanpa adanya niat justru akan sia-sia.
Selain
 niat, tips selanjutnya adalah semangat. Untuk menjadi agen distributor 
pulsa Anda harus memiliki semangat tinggi agar para pelanggan yang 
bergabung lebih yakin dengan usaha Anda. 
Semangat
 disini dapat berupa pelayanan terhadap pelanggan. Anda dapat memberikan
 pelayanan terbaik dan solusi terbaik jika terjadi masalah. Jika 
pelayanan Anda baik dan ramah maka akan meningkatkan jumlah pelanggan 
Anda. Hal ini juga penting dalam dunia bisnis.
Tips
 yang terakhir adalah bekerja keras. Ada banyak hal yang bisa Anda 
lakukan untuk mengembangkan bisnis pulsa Anda. Salah satunya adalah 
bagaimana Anda mempromosikan usaha Anda untuk menarik pelanggan baru. 
Dari
 mulai menjual produk secara langsung ke konsumen atau menggunakan 
cara-cara online lainnya. Semuanya dapat Anda lakukan semata-mata untuk 
meningkatkan pendapatan dan keuntungan untuk usaha Anda.
Selamat mencoba !
Labels:
Bisnis Online
Thanks for reading Cara Menjadi Distributor Pulsa. Please share...!







